Archive for Agustus 2010

Rokok Elektronik ternyata berbahaya !!!

Sebagian teman mungkin adalah seorang perokok dan sedanga menjalankan " misi " bertaubat dari merokok. salah satu caranya adalah dengan menggunakan rokok elektronik yang sekarang ini sedang meju pesat dan beredar di mana-mana.
tapi jangan salah ..... rokok elektronik yang katanya sehat itu, ternyata justru nggak sehat lho.....

Salah satu pengedar rokok elektrik yang ditemukan adalah 'Rokok Elektrik Surabaya'. Rokok elektrik yang dijual dengan merek 'E-Health Cigarette' ini mengklaim bahwa produk ini merupakan rokok sehat yang telah bersertifikasi internasional dan nasional, padahal produk ini sama sekali tidak sehat.


"Jangan tertipu dengan merek 'Health' yang tertera dibungkusnya, karena ternyata produk yang digambarkan health ini tidak sehat," ujar Dr Danardi Sosrosumihardjo, Sp.KJ (K), Direktur Pengawasan NAPZA Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), dalam acara temu media di Gedung Kemenkes, Jakarta, Jumat (6/8/2010).

Dalam selebaran 'Rokok Elektrik Surabaya' dituliskan bahwa produk ini telah bersertifikasi internasional dan nasional. Tetapi secara tegas Dr Danardi menyatakan bahwa produk ini adalah ilegal, sehingga tidak bisa dijamin apakah sehat ataupun tidak.

"Sampai sekarang belum ada negara yang mengesahkan bahwa ini adalah produk yang resmi dan boleh beredar. Di beberapa negara termasuk Indonesia peredarannya masih ilegal," jelas Dr Danardi.

'E-Health Cigarette' mengklaim bahwa produknya adalah rokok kesehatan yang bisa menjadi terobosan baru bagi orang yang ingin merokok tapi tetap sehat dan bergaya trendi.

Produk ini juga mengklaim banyak keuntungan yang diperoleh dari 'E-Health Cigarette', yaitu:
8.16.2010
Posted by ngatmow

Zi tengkurap !!!

Beberapa hari yang lalu, aku pulang kantor sudah hampir jam 6 sore, badan sudah ga karuan lagi rasanya alias remuk redam, bawa kendaraan aja udah ga konsen, dan sejuta rasa ga enak lainnya...
" Zi sudah mulai tengkurap yah....cepet sini deh !!! "
itu kalimat yang diteriakkan istriku begitu aku sampai rumah. dan betul skali....cewek mungilku itu dah dalam posisi tengkurap (meskipun belum sempurna).


seketika itu juga sejuta perasaan ga enak lenyap...... berganti dengan perasaan terharu dan bahagia.....apalagi waktu liat dia dengan susah payah mengangkat kepalanya dan kemudian tersenyum.... manisss.....banget.....

Sejak lahir emang aku aktif banget ngambil fotonya Zi sebagai "arsip" pertumbuhannya sekaligus pengobat kangen eyangnya di Wonosobo....

foto Zi  bareng tantenya...(ternyata anakku baru 3 bulan dah mulai narsis ya ??) hehehe....

doaku semoga aku bisa membimbingnya, merawatnya dan menuntunya menuju masa depan yang indah dan bahagia........semoga bisa.....Amin.........

8.04.2010
Posted by ngatmow

Instagram

Arsip

Copyright 2008 ZISBOX- Metrominimalist | Template Diutak atik Ngatmow Prawierow